Bocoran Spesifikasi Realme 14 Pro Plus: Ditenagai Snapdragon 7s Gen 3!

Bocoran Spesifikasi Realme 14 Pro Plus Mengemuka, Bawa Snapdragon 7s Gen 3!.-Foto ;ist-

BACA JUGA:Sekuel Hi-Fi Rush Tengah Dipertimbangkan Tango Gameworks

BACA JUGA:Polda Sumsel Gagalkan Truk Bak Modifikasi Pengangkut BBM Ilegal

Triple-Camera dengan Desain Bulat: Tidak membawa konfigurasi empat kamera, Realme 14 Pro Plus hanya memiliki tiga kamera utama dengan tata letak yang lebih minimalis dan modern.

MagicGlow Triple-Flash: Fitur baru yang memberikan pencahayaan tambahan di kamera.

Casing Inovatif: Dilengkapi case yang mampu mendeteksi perubahan suhu.

Sistem Operasi Terbaru: Menggunakan Realme UI 6.0 berbasis Android 15.

BACA JUGA:PC Jadul Commodore 64 Masih Berfungsi Sebagai Kasir di Toko Donut, Kok Bisa?

BACA JUGA:Livestream Genshin Impact 5.3: Keseruan Baru di Natlan dan Lantern Rite!

Harga dan Perkiraan Peluncuran

Hingga kini, belum ada informasi resmi mengenai harga perangkat ini. Namun, dengan spesifikasi yang ditawarkan, Realme 14 Pro Plus diperkirakan akan dibanderol di kisaran Rp4 jutaan.

Smartphone ini menjadi pilihan menarik di segmen menengah dengan kombinasi chipset tangguh, kamera berteknologi tinggi, dan baterai besar. Apakah kamu tertarik mencoba smartphone terbaru dari Realme ini?(arl)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan