Korupsi Minyak Pertamina: Kejagung Geledah Rumah Riza Chalid dan Sita Uang Rp833 Juta

Kejaksaan Agung (Kejagung) membuka peluang untuk memeriksa mantan Komisaris Utama PT Pertamina Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok dalam perkara dugaan korupsi tata kelola minyak mentah dan produk kilang dalam Pertamina, subholding, dan Kontraktor Kontrak K-Foto: Fajar Ilman.-

Agus Purwono – VP Feedstock Management PT Kilang Pertamina Internasional.

Muhammad Kerry Andrianto Riza (MKAR) – Beneficial Owner PT Navigator Khatulistiwa.

BACA JUGA:Polres OKU Timur Gelar Bakti Sosial Polri Presisi Bersama Mahasiswa Sambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H

BACA JUGA:Ketum Gencar Desak Pemerintah Berlakukan Hukuman Mati bagi Koruptor

Dimas Werhaspati – Komisaris PT Navigator Khatulistiwa dan Komisaris PT Jenggala Maritim.

Gading Ramadhan Joedo – Komisaris PT Jenggala Maritim dan Direktur PT Orbit Terminal Merak.

Maya Kusmaya – Direktur Pemasaran Pusat dan Niaga PT Pertamina Patra Niaga.

Edward Corne – VP Trading Produk Pertamina Patra Niaga.

Riza Chalid sendiri merupakan ayah dari tersangka Muhammad Kerry Andrianto Riza. Penyidikan masih berlangsung, dan Kejagung terus mengembangkan kasus ini untuk mengungkap dugaan kerugian negara serta aliran dana korupsi.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan