Kakan Kemenag OKU Selatan Minta Para Guru Tingkatkan Mutu Pendidikan di Madrasah
Editor: Christian Nugroho
|
Minggu , 12 Jan 2025 - 19:11
Kepala Kantor Kemenag OKU Selatan, Dr. H. Karep, S.Pd., MM meminta para Guru PNS dan Non ASN dijajaran Madrasah untuk meningkatkan mutu didik. -Foto: Hamdal Hadi/Harian OKU Selatan.-
"Jangan hanya sebatas menjalankan tugas. Melainkan perhatikan Siswa, didik, bimbing dan perhatikan secara serius untuk masa depan mereka semua," imbuhnya. (Dal)