Peserta Didik di OKUS Kembali Masuk Sekolah 6 Januari 2025
Editor: HOS
|
Sabtu , 04 Jan 2025 - 18:15
--
Apalagi pada semester genap 2024/2025 ini, pencanangan program prioritas pemerintahan Prabowo-Gibran, yakni Makan Bergizi Gratis akan segera dimulai.
“Kita sedang mempersiapkan ini, semua unsur akan terlibat termasuk para guru, peserta didik, dan lain sebagainya guna menyukseskan program yang dicanangkan dalam mewujudkan generasi emas 2045,” ucapnya.(HOS)