Respons Putusan MK, DPR Komitmen Batasi Jumlah Paslon Presiden

Senin 20 Jan 2025 - 22:09 WIB
Reporter : Christian Nugroho
Editor : Christian Nugroho

Komisi II DPR telah merencanakan untuk menggelar rapat bersama Menteri Dalam Negeri (Mendagri) dan lembaga penyelenggara pemilu untuk merumuskan norma baru yang akan dituangkan dalam revisi UU Pemilu. Selain itu, mereka juga akan melibatkan pegiat kepemiluan dan akademisi dalam proses formulasi norma tersebut.

 

Kategori :