Pakai Fortuner Diesel? Jangan Langsung Matikan Mesin Setelah Dipakai, Ini Alasannya!

Toyota Fortuner.-Foto ;ist-

Wahono menyarankan agar pemilik kendaraan sabar menunggu sekitar 60 detik sebelum mencabut kunci dan mematikan mesin, terutama setelah perjalanan jauh atau penggunaan intensif.

BACA JUGA:ARG Marathon Terpecahkan, Gameplay Reveal Dijadwalkan 12 April 2025

BACA JUGA:Jumlah Pemain Warzone Melejit Sejak Kembalinya Map Verdansk

Perlukah Turbo Timer?

Dulu, banyak mobil diesel turbo dibekali atau ditambahkan turbo timer—alat yang membuat mesin tetap menyala meski kunci kontak sudah dicabut. Turbo timer memungkinkan suhu mesin turun secara perlahan sebelum akhirnya mati total secara otomatis.(arl)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan