Toyota Hilux Rangga Diimpor dari Thailand, Kapan Diproduksi di Indonesia?
Toyota All New Hilux Rangga.-Foto ;ist-
Diesel Engine 2GD-FTV
Kapasitas: 2.393 cc, 4 silinder (EURO4)
Teknologi: VNT Turbocharger, Intercooler, Common-rail
Tenaga: 149 PS / 3.400 rpm
Torsi:
343 Nm (1.400-2.800 rpm, 5-speed M/T)
400 Nm (1.600-2.000 rpm, 6-speed A/T)
Gasoline Engine 1TR-FE
Kapasitas: 1.998 cc, 4 silinder (EURO4)
Teknologi: Dual VVT-i
Tenaga: 139 PS / 5.600 rpm
Torsi: 183 Nm / 4.000 rpm (5-speed M/T)
Inisiatif Toyota dengan Karoseri Lokal
Sebagai upaya memenuhi kebutuhan konsumen, Toyota menggandeng perusahaan karoseri lokal seperti New Armada. Salah satu hasil kolaborasi adalah konversi Hilux Rangga menjadi SUV tangguh yang cocok untuk segala medan. Prototipe ini telah dipamerkan di beberapa acara otomotif di Indonesia.(arl)