Pelajaran dari Kasus Mac Pro
Kisah ini menjadi bukti nyata bahwa membangun pabrik bukan hanya soal lokasi, tetapi juga soal rantai pasok, skala tenaga kerja, biaya produksi, dan fleksibilitas manufaktur. Produksi Mac Pro akhirnya tetap dilanjutkan di AS, namun skalanya terbatas dan Apple tetap bergantung pada suplai global.(arl)
Kategori :