Diduga Berawal dari Tungku Api Hanguskan 2 Pondok di Mekakau Ilir
Editor: Christian Nugroho
|
Minggu , 30 Mar 2025 - 22:08

Kebakaran yang menghauguskan 2 unit pondok warga Talang Sawah, Dusun IIV, Desa Bunut, Kecamatan Mekakau Ilir. Minggu Dini Hari 30 Maret 2025, sekira Pukul 00.15 Wib. -Foto: Hamdal Hadi/Harian OKU Selatan.-
"Sebelum meninggalkan rumah pastikan sumber api padam, baik itu sumber api kompor, listrik, dan sebagainya. Kita harus selalu waspada dan awas," imbuhnya. (Dal)