Spesifikasi Lost Soul Aside di PC yang Harus Kalian Ketahui

Spesifikasi Lost Soul Aside di PC yang Harus Kalian Ketahui.-Foto ;ist-

HARIANOKUSELATAN.ID – Game Lost Soul Aside, karya Yang Bing bersama tim developer Ultizero Games dan didukung oleh Sony, menjadi salah satu judul yang paling dinantikan oleh para gamer tahun ini.

Dengan rilis yang dijadwalkan pada 30 Mei 2025, informasi mengenai spesifikasi PC untuk memainkan game ini baru saja diungkap oleh developer. Berikut adalah detail spesifikasi yang harus kalian ketahui agar PC kalian sanggup menjalankan Lost Soul Aside dengan optimal.

BACA JUGA:Terjerat Kasus Penipuan, ASN di Sumsel Ditangkap Usai Gelapkan Uang Rp3,5 Miliar

BACA JUGA:Kabur dari Lapas Muara Enim, Tahanan Narkotika Berhasil Ditangkap di Gelumbang

Spesifikasi Minimum

Untuk menjalankan Lost Soul Aside dengan lancar pada level minimum, PC kalian harus memenuhi persyaratan berikut:

OS: Windows 10 / Windows 11 64-bit

Processor: Intel Core i5-10400 atau AMD Ryzen 5 3600

RAM: 16 GB

Graphics: NVIDIA GTX 1060 atau AMD RX 5500 XT

Storage: 80 GB SSD

Spesifikasi Recommended

Bagi gamer yang menginginkan pengalaman bermain yang lebih mulus dan grafis yang lebih baik, berikut adalah spesifikasi rekomendasi:

BACA JUGA:Kesehatan Tak Memungkinkan, Ridwan Mukti Diperiksa dari Balik Jeruji

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan