TikTok Hadirkan Fitur Pemeriksaan Keamanan untuk Lindungi Akun Pengguna

TikTok Hadirkan Fitur Pemeriksaan Keamanan untuk Lindungi Akun Pengguna.-Foto ;ist-

Menautkan nomor telepon dan alamat email sebagai metode login cadangan.

Mengaktifkan autentikasi dua faktor untuk keamanan ekstra.

Mengatur kunci sandi dan opsi login biometrik seperti pengenalan wajah.

Meninjau perangkat yang terhubung ke akun dan mencabut akses dari perangkat yang tidak dikenali.

Mendeteksi aktivitas mencurigakan dan memberikan peringatan kepada pengguna jika ditemukan perilaku tidak biasa pada akun mereka.

BACA JUGA:Eyes Never Wake, Game Horor yang Bisa Melihat Pemain Lewat Webcam

BACA JUGA:Kasus Korupsi Panwaslu OKI, Kejari Terima Pengembalian Uang Negara Rp1,4 Miliar

Fitur serupa sebelumnya telah diperkenalkan oleh platform lain seperti Instagram yang meluncurkan Pemeriksaan Keamanan pada tahun 2021. Meski TikTok baru menghadirkan fitur ini, kehadirannya tetap menjadi langkah positif dalam meningkatkan keamanan akun pengguna.

Dengan meningkatnya ancaman keamanan siber, TikTok berharap fitur ini dapat membantu pengguna dalam menjaga privasi dan menghindari akses tidak sah ke akun mereka. Jadi, pastikan untuk segera memeriksa dan mengaktifkan fitur ini demi keamanan akun TikTok Anda!.(arl)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan