Tambahkan alas karet di bawah roda untuk mencegah kontak langsung dengan lantai, terutama jika lantai basah atau lembab.
4. Lakukan Pemeriksaan Setelah Liburan
Sebelum kembali menggunakan motor, periksa komponen berikut:
Motor listrik: Pastikan baterai dalam kondisi baik dan lampu indikator menyala normal.
BACA JUGA:IndiHome Smart Camera: Solusi Keamanan Rumah dengan Biaya Terjangkau
BACA JUGA:Ryzen Z2 Go Dikabarkan Eksklusif untuk Handheld Lenovo Legion Go S
Komponen kelistrikan: Lampu utama, sein, klakson, dan sistem kelistrikan lainnya.
Ban dan tekanan angin: Periksa kondisi ban untuk memastikan tidak kempis atau retak.
Sistem rem: Cek kanvas, minyak rem, dan rem belakang untuk memastikan semuanya berfungsi dengan baik.
Pelumas dan cairan: Ganti oli mesin (jika motor bensin), oli gear transmisi, busi, dan periksa radiator jika ada.(arl)