Tim Itwasda Polda Sumsel Audit Kinerja Polres OKU Selatan

Kamis 16 Oct 2025 - 17:51 WIB
Reporter : Hamdal Hadi
Editor : Christian Nugroho

Kegiatan ini dihadiri oleh Wakapolres OKU Selatan Kompol Hendro Suwarno, para Pejabat Utama (PJU) Polres OKU Selatan, Kapolsek jajaran, Kaurmin Bag, Sat, Sie, SPKT, Kanit Polres dan Polsek, serta para Kasium Polsek jajaran.

Sepanjang audit berlangsung, suasana berjalan tertib, lancar, dan kondusif, menunjukkan kesiapan serta komitmen jajaran Polres OKU Selatan dalam mendukung pelaksanaan audit kinerja yang transparan dan profesional di lingkungan kepolisian.

 

Kategori :